Bisakah Otomatis terjadi Bahagia dalam Pernikahan?
Tidak ada bahagia yang otomatis. Bahagia dalam diri harus dicari dan ditanamkan dalam diri. Bahagia dalam pernikahan juga harus diciptakan. Bagaimana mau menciptakan dan mengkreasikan bahagia dengan pasangan jika banyak sekali konflik dan perbedaan yang tidak kunjung usai? Apalagi jika…